ads
pengertian hutan hujan pegunungan tinggi adalah subbiom dari hutan hujan tropis yang memiliki ciri-ciri, yaitu terdapat pada ketinggian 1.500 - 2.400 m dpl (meter di atas permukaan laut), jenis tumbuhannya lebih sedikit jika dibandingkan dengan hutan hujan pegunungan rendah, dan biasanya pohon-pohonnya berdiameter lebih besar, daun-daunnya lebih kecil, dan tidak berakar papan.