ads
Asosiasi pembangunan internasional (IDA) International Development Association adalah institusi keuangan internasional yang menyediakan pinjaman kepada negara berkembang miskin di dunia. institusi ini merupakan bagian dari grup Bank Dunia dan bermarkas di Washington, D.C, Amerika Serikat.